Jumat, 15 Juni 2012
MENGAPA ORANG-ORANG MENGGUNAKAN NARKOBA

Betapapun sulitnya masalah yang kamu hadapi, narkoba bukanlah jalan keluarnya dan akibat dari penggunaan narkoba jauh lebih besar dari masalah itu sendiri.
• Untuk dapat diterima di lingkungannya
• Sebagai pelarian dari masalah
• Untuk mengatasi kebosanan
• Untuk tampak dewasa
• Untuk memberontak
• Untuk bereksperimen
APAPUN MASALAHMU JANGAN SEKALI-KALI MENCOBA MENYELESAIKANNYA DENGAN NARKOBA,
PILIHANNYA HANYA MATI BERSAMA NARKOBAMU ITU ATAU HIDUP TANPA NARKOBA !!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar